Pemandangan Flower Garden Dari Bukit |
Bukit Bulu adalah salah spot wisata yang berada di kompleks Wana Wisata Coban Rais. Lokasi Bukit Bulu Flower Garden ini tak jauh dari Coban Rais. Coban Rais sendiri adalah wisata air terjun yang sudah populer di Kota Wisata Batu Malang tepatnya terletak di Dusun Dresel Desa Oro Oro Ombo.
Kompleks wisata ini menawarkan berbagai macam jenis rekreasi, mulai dari berbagai macam spot foto di Flower Garden, ayunan hammock di berbagai macam ketinggian, dan wisata alam air terjun Coban Rais
I 💕 U Spot Di Kompleks Flower Garden |